=>

=>

Google Flag Translator(terjemahan)

English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean Arabic Chinese Simplified

Rabu, 18 Mei 2016

4 tipe mahasiswa


Kemarin sore ketika penulis lagi iseng-iseng browsing ,niat hati mau cari pengetahuan tentang pemrograman komputer (maklum gadis computer addict yang gemar akan pemrograman),heheheehe....
eh......tak tahunya sama mbah google malah diarahkan ke blog nya pak romi satria wahono(http//:romisatriawahono.net)yang berisi tentang dunia kehidupan mahasiswa dan konsultasi tentang masalah yang sering dialami mahasiswa.
Nah disitulah penulis menemukan artikel menarik tentang macam-macam dan tipe mahasiswa yang diulas secara panjang lebar oleh si empunya blog tersebut,padahal sebenarnya intinya Cuma ada 4 tipe yaitu:
a.       Mahasiswa yang tidak tahu kalau dirinya belum tahu   
mahasiswa tipe ini biasanya merasa PD dengan kemampuannya yang masih terbatas padahal sebenarnya itu belum termasuk bisa (sebenarnya masih belum bisa menguasai materi dengan baik tapi bersikap seolah-olah sudah menguasai materi)
b.      Mahasiswa yang tahu kalau dirinya belum tahu
mahasiswa tipe ini biasanya sadar akan ketidakmampuanya dan berusaha untuk mengejar ketertinggalan
c.       Mahasiswa yang tidak tahu kalau dirinya tahu
Mahasiswa tipe ini ,sebenarnya punya kemampuan lebih tetapi dia tidak mengetahuinya untuk apa sehingga biasanya sering menyalahgunakan kemampuannya
d.      Mahasiswa yang tahu kalau dirinya tahu
Inilah tipe mahasiswa yang ideal dia sadar akan kemampuannya dan berusaha menggunakan kemampuannya itu untuk hal-hal yang bermanfaat

Nah demikianlah tipe-tipe mahasiswa,untuk teman-teman netter yang saat ini menyandang status mahasiswa termasuk tipe manakah kalian?choiche is yours.......

0 komentar:

Posting Komentar

Rekan dan Rekanita Pengunjung yang terhormat, Silahkan isi komentar dan tinggalkan jejak di sini...Kritik dan saran serta backlink nya sangat diharapkan demi kemajuan blog ini ....Terimakasih...atas kunjungan anda...
Budayakan Tabayyun...
SELAMAT BELAJAR, BERJUANG DAN BERTAQWA...
No Spam, No Junk, No SARA, NO Pornografi, No Atheis...No...No....